Langsung ke konten utama

Dasar Konfigurasi TCP/IP di Debian 7 Wheezy

Halo, disini saya akan membagikan Dasar Konfigurasi TCP/IP di Debian 7 Wheezy. Penambahan IP pada Sistem Operasi apapun bertujuan untuk menghubungkan 1 Sistem Operasi dengan yang lainnya melalui Protokol TCP/IP.
Langsung saja buka Debian yang anda punya lalu ikuti langkah berikut

  • Masuk ke file konfigurasi interface dengan line :
    nano /etc/network/interfaces
  • Edit atau tambah jika line untuk adapter belum ada. Sesuaikan Ethernet number-nya sesuai yang terdeteksi di Debian dan sesuaikan juga IP yang ingin anda pasang di interface nya. Tambahkan line ini :
    auto eth0
    iface eth0 inet static
      address 192.168.26.1
      netmask 255.255.255.0
      network 192.168.26.0
      broadcast 192.168.26.255
  • Jika sudah selesai, tekan Ctrl+X lalu tekan Y dan Enter.

  • Restart Service Networking secara keseluruhan dengan line :
    /etc/init.d/networking restart
  • Jika ada pemberitahuan file resolv.conf tidak ada, buat manual dengan line :
    nano /etc/resolv.conf
    dan tambahkan line ini :
    server 192.168.26.1
    Restart kembali service-nya.
    Dibawah ini adalah konfigurasi untuk Debian yang dipasang di VirtualBox dengan koneksi Host-Only beserta pengecekan koneksinya.
    Jika anda melakukan ini untuk Server asli, pengecekan koneksi bisa menggunakan PC Client dengan network yang diatur sama.
  • Buka konfigurasi adapter VirtualBox Adapter lalu samakan network Server dengan Client.
  • Coba koneksi di kedua sisi.

  • Selesai.
Terima Kasih

Komentar